PT. Nindya Karya (Persero) akan mengadakan rekrutmen khusus (Campus Hiring) untuk Lulusan Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan FT UGM, yang akan di wisuda atau telah di wisuda tahun 2016/2017.
Lowongan kerja di Nohara Altavindo Indonesia untuk lulusan Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan FT UGM sebagai berikut :
Program Internship (Magang) di PT Aecom Indonesia. Terbuka untuk mahasiswa semester akhir/fresh graduate dari reputable University. Informasois selengkapnya sebagai berikut :
PT. Wijaya Karya memberikan beasiswa pendidikan untuk mahasiswa Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan FT UGM. Beasiswa pendidikan ini sekaligus seleksi calon pegawai WIKA.
Temu Alumni Teknik Sipil Angkatan 1987 dilaksanakan pada kamis, 29 Mei 2016 bertempat di Gasebo Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan FT UGM. Temu alumni dihadiri sekitar 40 orang alumni 1987 dan pengurus Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan FT UGM.
Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada (DTSL FT UGM) membuka lowongan kerja untuk jabatan Manajer Ruang dan Kegiatan Alumni DTSL FT UGM